Cara Daftar Bidvertiser Pay Per Click Para Blogger

Cara Daftar Bidvertiser Pay Per Click Para Blogger


Sebagai seorang blogger, memperoleh pendapatan atau passive income dari internet merupakan dambaan dan kadang merupakan sebuah keharusan.

Bidertviser adalah salah satu program Pay Per Click yang mirip dengan Google Adsense tetapi memiliki kelebihan yang tak dimiliki oleh Google adsense yaitu sistem pembayarannya bisa lewat Paypal dan Check. Payout minimum untuk PPC Bidvertiser adalah $10 melalui Paypal dan $50 melalui Check. Sedangkan untuk Adsense minimum payoutnya adalah $100.


Di Bidvertiser ada dua pilihan pendaftaran yaitu advertiser dan publisher,namun disini saya akan menjelaskan cara  menjadi publisher sebagaimana diminati bnayak orang.

Cara Mendaftar Sebagai Publisher di Bidvertiser

Klik Daftar

 Kemudian akan terbuka halaman Bidvertiser,lalu klik Join Now-It's Free

Tahap berikutnya kamu akan diarahkan ke Formulir Pendaftaran dan silahkan isi sesuai isiannya.


Silahkan diisi form tersebut sesuai petunjuknya seperti :

  1. First Name : Nama depan kamu
  2. Last Name : Nama belakang kamu
  3. Phone : no telp atau handphone kamu di awali dengan kode negara, contoh (+62………)
  4. Email Address : Masukan alamat email kamu, yang valid atau aktif
  5. Choose your User Name : Masukan username kamu atau nama login yang diinginkan minimal 6 karater
  6. Choose your Password : masukan passwordnya, minimal 6 karakter
  7. Confirm Password : isi ulang kembali passwordnya sama seperti di atas
  8. Setelah itu Klik "Get Activation Code" kemudian cek emailmu dan copy paste kode yang diberi pada kolom yang sudah tersedia.
  9. Kemudian Checklist semua :
    • I agree to BidVertiser's Terms of Service
    • I will not click on my own BidVertiser ads.
    • I will not ask or encourage others to click on my BidVertiser ads.
    • I will not place the BidVertiser ads on sites that include pornographic content.
  10. Dan Click Continue.

Cara Pasang Iklan Bidvertiser di Blogg

1. Pastikan anda pada menu Publisher Center,

2. Klik Add New Bidvertiser

3. Centang "Add new BidVertiser under a new domain", akan terbuka seperti ini


- Isi Bidvertiser Tittle dengan nama Blogg anda
- 3rd party ad server / URL forwarding (Tidak usah dicentang)
- Primary language of your website (pilih bahasa blogg anda )
- Select a category that most accurately describes your website: (Pilih kategory yang sesuai dengan blogg anda)

4. Klik Finish

Kemudian untuk mengambil Script iklan nya
- pergi ke menu Bidvertiser Center
- Klik Choose Template (Di bagian Bawah)
- Pilih banner sesuai keinginan anda, jika sudah kik Update bagian bawah
- Klik Get a Code, disamping Choose template.
- ambil code nya dan pasang di blogg anda.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Cara Daftar Bidvertiser Pay Per Click Para Blogger "

Posting Komentar